• Tentang Kami
  • Pimpinan Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Hubungi Kami
Sunday, October 1, 2023
  • Beranda
  • Berita
    • Nasional
    • Internasional
  • Advertorial
  • Kolom
  • Politik & Ekonomi
  • LifeStyle
  • Publik Bicara
  • Jateng Gayeng
  • Survei
No Result
View All Result
Teras Jateng
Advertisement
  • Beranda
  • Berita
    • Nasional
    • Internasional
  • Advertorial
  • Kolom
  • Politik & Ekonomi
  • LifeStyle
  • Publik Bicara
  • Jateng Gayeng
  • Survei
No Result
View All Result
Teras Jateng
No Result
View All Result
Home Berita

Jumlah Pengungsi Melonjak, Pemkab Tambah Pos Pengungsian

February 17, 2021
in Berita
Reading Time: 2 mins read
A A
Jumlah Pengungsi Melonjak, Pemkab Tambah Pos Pengungsian

Jumlah Pengungsi Melonjak, Pemkab Tambah Pos Pengungsian

Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappShare on Telegram

TERASJATENG.COM, PEKALONGAN – Musibah banjir yang belum juga reda di sebagian wilayah Kabupaten pekalongan menyebabkan lonjakan jumlah pengungsi per hari ini Rabu (17/2) yang mencapai dua ribu orang. Hal tersebut dikatakan oleh Bupati Pekalongan H.Asip Kholbihi, SH.M.Si, dalam kesempatannya saat mengunjungi korban banjir di Desa Rowoyoso, Kecamatan Tirto, pada hari ini, Rabu (17/2/2021).

‘’ Sekarang jumlah pengungsi mencapai dua ribu orang, dan wilayah yang terdampak paling parah ada di Kecamatan Wonokerto, sebagian wilayah Tirto dan sebagian wilayah Wiradesa,’’ ungak Bupati Asip.

BACA JUGA

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

September 14, 2023
Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

September 13, 2023
ADVERTISEMENT

Ia mengatakan, bahwa lonjakan jumlah pengungsi korban banjir ini disebabkan oleh debit air yang semakin bertambah dan curah hujan yang masih sangat tinggi. Untuk itu Ia menuturkan bahwa pihaknya akan menambah jumah pos-pos pengungsian untuk dapat menampung para korban banjir.

‘’ Sehingga pos-pos pengungsian ini sekarang kita tambah lagi dan dapur umum kita perbanyak,’’ ujarnya.

Selanjutnya, Bupati Asip mengatakan bahwa Ia telah menugaskan kepada kepala desa dan camat untuk selalu melakukan giat patroli ke desa-desa yang terdampak banjir, karena menurutnya ada beberapa prioritas penduduk yang harus segera dilakukan evakuasi seperti Ibu hamil, Ibu yang baru melahirkan dan lansia. Untuk itu Ia berharap hal tersebut bisa dilakukan dengan sebaik mungkin.

‘’ Kita tadi ke Rowoyoso ya, sambil mengevakuasi 2 orang lansia, kemudian ibu melahirkan 1, dan ibu hamil tua 1, semua kita evakuasi ke tempat yang lebih aman karena ketinggian air di Desa Rowoyoso dan seluruh wilayah pantura debit air tinggi semua,’’ jelasnya.

ADVERTISEMENT

Selain itu dalam kesempatan ini, Bupati Asip juga menuturkan bahwa pihaknya masih melakukan kajian berkaitan dengan adanya tanggul melintang yang sepanjang hampir 10 km yang fungsinya bisa untuk mengatasi banjir rob, tetapi ketika musim hujan seperti saat ini, pihaknya harus mempelajari lagi dan harus melakukan reka ulang untuk mengatasi banjir kiriman air hujan. Sehingga Ia berharap tanggul ini tidak hanya berfungsi untuk mencegah banjir rob saja, melainkan bisa untuk mencegah banjir kiriman dari air hujan.

‘’ Nanti ke depan Insyaallah tanggul melintang ini bisa berfungsi untuk dua-duanya, untuk mencegah banjir rob dan banjir kiriman air hujan,’’ tuturnya.

(Lusi Rismawati)

Share17Tweet11SendShare

BACA JUGA

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil
Berita

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

September 14, 2023
Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan
Berita

Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

September 13, 2023
Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong
Berita

Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

September 8, 2023
Load More
Next Post
Peringati Hari Kanker, Alfamart Kunjungi Rumah Singgah Anak Kanker

Peringati Hari Kanker, Alfamart Kunjungi Rumah Singgah Anak Kanker

Listyani Ditetapkan Sebagai Guru Besar, UKSW Miliki Dua Guru Besar

Listyani Ditetapkan Sebagai Guru Besar, UKSW Miliki Dua Guru Besar

Apa pendapatmu tentang ini :)

Berita Terbaru

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

September 14, 2023
Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

September 13, 2023
Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

September 8, 2023
Bantu Masyarakat Terdampak Kekeringan, Siswa Sekolah Dasar di Weleri Ramai-Ramai Sumbangkan Barang Ini

Bantu Masyarakat Terdampak Kekeringan, Siswa Sekolah Dasar di Weleri Ramai-Ramai Sumbangkan Barang Ini

September 6, 2023
Fadholi Ajak Masyarakat Menjaga dalam Pelaksanaan Pemilu 2024 saat Sosdapil

Fadholi Ajak Masyarakat Menjaga dalam Pelaksanaan Pemilu 2024 saat Sosdapil

August 28, 2023
Facebook Twitter Telegram Instagram

Teras Jateng dibawah PT. Terasindo Media Sejahtera hadir sebagai alternatif sumber informasi bagi masyarakat dengan terus berpegang pada prinsip prinsip jurnalistik.

Email Redaksi terasindoms@gmail.com Alamat Kantor Pusat : Kel. Meteseh RT 003 RW 009 Kota Semarang Kontak : 082227008432

TERASJATENG NETWORK

Terasjateng.com

Terasjatim.net

Terasjabar.net

Terasjakarta.net

Terasjogja.com

Terassumsel.com

Terassumbar.id

Terassumut.id

Teraskalimantan.com

Terassulsel.id

BERITA TERBARU

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

September 14, 2023
Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

September 13, 2023
Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

September 8, 2023

© 2021 PT Terasindo Media Sejahtera - Sumber Informasi Masyarakat.

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
    • Nasional
    • Internasional
  • Advertorial
  • Kolom
  • Politik & Ekonomi
  • LifeStyle
  • Publik Bicara
  • Jateng Gayeng
  • Survei

© 2021 PT Terasindo Media Sejahtera - Sumber Informasi Masyarakat.