• Tentang Kami
  • Pimpinan Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Hubungi Kami
Saturday, September 30, 2023
  • Beranda
  • Berita
    • Nasional
    • Internasional
  • Advertorial
  • Kolom
  • Politik & Ekonomi
  • LifeStyle
  • Publik Bicara
  • Jateng Gayeng
  • Survei
No Result
View All Result
Teras Jateng
Advertisement
  • Beranda
  • Berita
    • Nasional
    • Internasional
  • Advertorial
  • Kolom
  • Politik & Ekonomi
  • LifeStyle
  • Publik Bicara
  • Jateng Gayeng
  • Survei
No Result
View All Result
Teras Jateng
No Result
View All Result
Home Berita

Tri Ratna: Lomba MAPSI Untuk Meningkatkan Iman Siswa

Ahmad Sakdun

September 23, 2022
in Berita
Reading Time: 2 mins read
A A
Tri Ratna: Lomba MAPSI Untuk Meningkatkan Iman Siswa
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappShare on Telegram

Terasjateng.com | Kendal- Setelah sekian lamanya fakum lantaran adanya pandemi Covid-19, kini program lomba Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Seni Islami (MAPSI) di lingkup pendidikan di wilayah Kecamatan Cepiring Kabupaten Kendal, Jawa Tengah sudah mulai dijalankan kembali.

“Program MAPSI ini sebenarnya program rutinan tahunan yang berjenjang hingga tingkat Porvinsi yang kami laksanakan dalam meningkatkan dan melestarikan seni budaya islam di lingkup pendidikan dari mulai tingkat SD hingga SMA,” kata Tri Ratna Widawati ,S.pd.M.Si, ketua panitia lomba MAPSI yang saat ini digelar di SDN Cepiring, Kamis (22/9/2022).

BACA JUGA

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

September 14, 2023
Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

September 13, 2023
ADVERTISEMENT

Namun, karena dua tahun terakhir ini kondisi masih pandemi Covid- 19, lanjut Tri, jadi program MAPSI ini selama dua tahun terkhir ditiadakan, baru setelah pandemi membaik pihaknya bisa mulai gelar kembali program MAPSI tersebut.

“Ada 10 mata lomba yang kami lombakan saat ini dan ada 30 SD baik Negri maupun Swasta yang mengikuti lomba MAPSI saat ini. Dari hasil lomba ini, nantinya yang juara satu akan kita tandingkan ke tingkat kabupaten, kemudiam berlanjut ke tingkat provinsi,” katanya.

Sementara itu, Korwil program lomba MAPSI di wilayah Cepiring, Tyas Pujiastuti menjelasakan bahwa, lomba MAPSI ini adalah upaya pengenalan sekaligus media untuk melakukan syiar Islam sekaligus menjadi cara yang efektif untuk menjaring bakat-bakat baru dari siswa dalam bidang studi pendidikan agama Islam dan Seni Islami.

ADVERTISEMENT

“Pelaksanaan lomba berbasis pendidikan agama Islam ini juga untuk mengukur dan mengetahui keberhasilan pelaksanaan proses pembelajaran di bidang studi pendidikan agama Islam di tiap jenjang pendidikan mulai dari sekolah dasar, SMP hingga SMA,” ungkapnya.

Selein itu, lanjut Tyas, tujuan dari MAPSI ini untuk meningkatkan karakter iman dan takwa siswa dan pengetahuan siswa dibidang ilmu agama islan.

“Selain MAPSI, ada juga kegiatan FLSSN dan PDSI dalam meningkatkan kopetensi siswa dala bidang seni budaya maupun agama. Kegiatan Mapsi sendiri ini juga sudah menjadi kegiatan seni diimasing- masing sekolah dan sudah menjadi kegiatan ekstra di sekolah- sekolah masing- masing, seperti ekstra kulikuler Rebana, Kaligrafi, Qiroati dal lain sebagainya,” punkasnya. (Mas Boy)

Tags: dua tahun fakumlomba MapsiMapsi mulai digelar kembali
Share34Tweet22SendShare

BACA JUGA

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil
Berita

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

September 14, 2023
Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan
Berita

Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

September 13, 2023
Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong
Berita

Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

September 8, 2023
Load More
Next Post
Bleder Foam Deterjen, Inovasi Terbaru Lapas Terbuka Kelas IIB Kendal

Bleder Foam Deterjen, Inovasi Terbaru Lapas Terbuka Kelas IIB Kendal

Bergerak Cepat, Tim Relawan Dico M Ganinduto Berikan Paket Sembako ke Warga Terdampak Bencana

Bergerak Cepat, Tim Relawan Dico M Ganinduto Berikan Paket Sembako ke Warga Terdampak Bencana

Apa pendapatmu tentang ini :)

Berita Terbaru

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

September 14, 2023
Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

September 13, 2023
Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

September 8, 2023
Bantu Masyarakat Terdampak Kekeringan, Siswa Sekolah Dasar di Weleri Ramai-Ramai Sumbangkan Barang Ini

Bantu Masyarakat Terdampak Kekeringan, Siswa Sekolah Dasar di Weleri Ramai-Ramai Sumbangkan Barang Ini

September 6, 2023
Fadholi Ajak Masyarakat Menjaga dalam Pelaksanaan Pemilu 2024 saat Sosdapil

Fadholi Ajak Masyarakat Menjaga dalam Pelaksanaan Pemilu 2024 saat Sosdapil

August 28, 2023
Facebook Twitter Telegram Instagram

Teras Jateng dibawah PT. Terasindo Media Sejahtera hadir sebagai alternatif sumber informasi bagi masyarakat dengan terus berpegang pada prinsip prinsip jurnalistik.

Email Redaksi terasindoms@gmail.com Alamat Kantor Pusat : Kel. Meteseh RT 003 RW 009 Kota Semarang Kontak : 082227008432

TERASJATENG NETWORK

Terasjateng.com

Terasjatim.net

Terasjabar.net

Terasjakarta.net

Terasjogja.com

Terassumsel.com

Terassumbar.id

Terassumut.id

Teraskalimantan.com

Terassulsel.id

BERITA TERBARU

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

Lazismu Turki Adakan Pelatihan Amil

September 14, 2023
Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

Doni Akbar Anggota DPR RI Fraksi Golkar Sosialisasikan Geothermal Energy Dalam Proses Transisi Energi Bersih dan Berkelanjutan

September 13, 2023
Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

Cegah Stunting Sejak Dini, Puskesmas Kutamendala Lakukan Giat Aksi Bergizi di SMPN 3 Tonjong

September 8, 2023

© 2021 PT Terasindo Media Sejahtera - Sumber Informasi Masyarakat.

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
    • Nasional
    • Internasional
  • Advertorial
  • Kolom
  • Politik & Ekonomi
  • LifeStyle
  • Publik Bicara
  • Jateng Gayeng
  • Survei

© 2021 PT Terasindo Media Sejahtera - Sumber Informasi Masyarakat.